Edited by amandel at 15-12-2019 12:38 AM
Trailer
Dikutip dari That Shelf, Gundala menduduki peringkat ke 4 dari 10 film yang wajib disaksikan dalam TIFF 2019. Bahkan posisi Gundala mengalahkan film Joker yang berada di posisi ke 5. Penulis dalam situs tersebut juga tidak main-main dalam membuat daftar. Victor Stiff merupakan penulis yang telah bertahun-tahun meliput TIFF 2019 secara terus menerus.
10 Must-see Movies at TIFF 2019
1: JOJO RABBIT — Taika Waititi
2: PARASITE (Gisaengchung) — Bong Joon-ho
3: MARRIAGE STORY — Noah Baumbach
4: GUNDALA — Joko Anwar
5: JOKER — Todd Phillips
6: THE TRUTH (La vérité)— Hirokazu Kore-eda
7: A HIDDEN LIFE — Terrence Malick
8: A BEAUTIFUL DAY IN THE NEIGHBOURHOOD — Marielle Heller
9: KNIVES OUT — Rian Johnson
10: Ford v Ferrari (James Mangold)
|